Selasa, 18 Oktober 2016

Pemerolehan dalam bidang Semantik



Dari segi sintaksis, USK sangatlah sederhana karena memang hanya terdiri dari satu kata saja, bahkan untuk bahasa seperti bahasa Indonesia hanya sebagian saja dari kata itu. Namun dari segi semantiknya, USK adalah kompleks karena satu kata ini bisa memiliki lebih dari satu makna. Anak yang mengatakan /bil/ untuk mobil bisa bermaksud mengatakan: (1) Ma, itu mobil; (2) Ma, ayo kita ke mobil; (3) Aku mau ke mobil; (4) Aku minta (mainan) mobil; (5) Aku nggak mau mobil; dan (6) Papa ada di mobil, dan sebagainya.

0 komentar:

Posting Komentar